Tugas Akhir
Janjia Lo U Duluwo
Kesenian sebagai media ekspresi dan media komunikasi tentunya memiliki mekanisme dan konvergensi hubungan yang erat dengan masyarakatnya. Janjia Lo U Duluwo merupakan naskah pertunjukan teater berdasarkan penafsiran baru penulis sekaligus sutradara terhadap catatan sejarah Hulonthalo dan Limutu ditekankan pada keinginan untuk mengangkat cerita rakyat ini kedalam realitas panggung pertunjukan dengan harapan dapat bermanfaat bagi masyarakat. Melalui tema kecurangan dan penghianatan demi meraih kekuasaan akan berakibat kehancuran penulis sekaligus sutrada ingin menyampaikan bahwaa seorang pemimpin sehausnya dapat dijadikan sebagai panutan bagi rakyat yang dipimpimnya.
Tidak tersedia versi lain