Tugas Akhir
Gerak akrobatik sebagai subyek penciptaan karya patung
Gerak akrobatik adalah gerak tubuh seseorang yang mempertunjukkan kepandaiannya dalam melakukan gerakan menyerupai gerak akrobat. Perwujudan karya menggunakan teknik modeling, bahan tanah liat yang dilanjutkan dengan teknik cetak dengan bahan polyester resin dan penyangga dengan menggunakan bahan besi eser.
Tidak tersedia versi lain