Tugas Akhir
Iringan Langen Mandra Wanara Di Sembungan, Bangun Jiwa, Kasihan Bantul: Kajian Struktur Penggarapan
Iringan untuk pertunjukan Langen MAndra wanara menggunakan seperangkat gamelan, sinden dan seorang dalang. Ciri penyajian langen mandra wanara terdapat pada sumber cerita, teknik tari jongkok dan dialog berupa tembang.
Tidak tersedia versi lain