Tugas Akhir
Penggarapan aransemen lagu burung ketilang karya Ibu Sud untuk flute dan 4 gitar
Bangsa Indonesia memiliki banyak lagu anak-anak antara lain lagu "Burung Kutilang" karya Ibu Sud, berlirik bahasa Indonesia dan merupakan lagu yang sangat populer. Karya ini memaparkan bagaimana proses penggarapan atau penyusunan aransemen ditujukan untuk mengangkat lagu itu.
Tidak tersedia versi lain