Tugas Akhir
Bermain bersama Ikan sebagai Inspirasi dalam seni grafis
Yang menjadi dasar pemikiran bagi penulis adalah bentuk ikan dan figur manusia gemuk yang memiliki nilai estetis. Ide ikan yang divisualisasikan sebagai mobil-mobilan melambangkan bahwa ikan memiliki gerak dan kemudian diberi tali dipegang erat-erat sebagai tanda kecintaan pada ikan.
Tidak tersedia versi lain