Tugas Akhir
Iklan melalui Radio dan Pengaruhnya
Iklan melalui radio dalam kegiatan-kegiatan sosial dan pemerintah, menunjukkan kemampuan/kekuatan serta kelebihan-kelebihan yang tidak terdapat pada media lain. Dalam kegiatan perniagaan, merupakan sarana yang efektif dan komunikatif, yang banyak sekali mempengaruhi barang dan jasa. Pada pokoknya dalam penawaran barang/jasa melalui media radio atau yang disebut iklan melalui radio tergantung pada kematangan dalam perencanaan, walaupun media radio mempunyai kelebihan-kelebihan dari media lain.
Tidak tersedia versi lain