Studi Komposisi pada Poster Luar Film Action di Gedung Bioskop Mataram Group Yogyakarta
Keseimbangan atau balans yang dipergunakan pada poster luar film action yang dipasang di luar gedung bioskop Mataram Group Yogyakarta lebih banyak mempergunakan Balans Informal.