Tugas Akhir
Makna simbolis kesenian reog bulkiyo di desa kemloko
Di desa kemloko kesenian reog yang ada bernafaskan agama islam. kesenian reog itu bernama reog bulkiyo yang diambil dari kitab ambiyo, yaitu nama salah satu pahlawan perang dalam pertempuran antara Mesir dan Tepas. Selain itu, nama bulkiyo diambil dari nama laskar pangeran Diponegoro yang berasal dari desa Bagelen. PAda awal kehadirannya kesenian reog ini dipakai sebagai sarana upacara adat perkawinan dan bersih desa. Namun dalam perkembngannya saat ini reog bulkiyo juga dipakai sebagai hiburan dan untuk memeproleh penghasilan.
Tidak tersedia versi lain