Tugas Akhir
Studi tentang penggunaan bahan interior tradisional pada restaurant Nusa dua pasuruan jawa timur
Tujuan penelitian untuk mengetahui penggunaan bahan interior dalam restauran, penggunaan bahan perabotnya. Penggunaan bahan interior tradisional di latar belakangi/dipengaruhi oleh faktor lingkungan setempat, pariwisata dan kesan/ suasana khas yang ingin ditampilkan yang telah dirancang sesuai dengan persyaratan teknis, fungsi, keawetan dan estetika. Penggunaan bahan tradisional berupa kayu, bambu dan rotan tidak lepas dari faktor biaya.
Tidak tersedia versi lain