Tugas Akhir yang berjudul “Motif Dalam Upacara Tradisional Bekakak Pada Batik Tulis Kain Panjang” diciptakan penulis dengan tujuan untuk ikut mengembangkan dan melestarikan kebudayaan di Yogyak…
Di dalam buku ini disebutkan bahwa tujuan penyelenggaraan ngetung batih adalah supaya anggota keluarga senantiasa beroleh rahayu, wilujeng, slamet, tan keno pageblug. Mugi-mugi rejeki kulawarga pan…
Kesenian ini bersifat hiburan seperti dalam upacara perkawinan, khitanan, peringatan HUT RI dan hiburan, kesenian thethelan didalamnya terdapat drama dan tari dengan mengetengahkan cerita panji.
Tujuan upacara tradisional saparan di Jatinom adalah sebagai penghormatan kepada Ki Ageng Gribig atas jasa-jasanya dalam penyebaran agama islam di Jatinom, ia merupakan tokoh alim ulama di desa Ja…
Buku ini mendeskripsikan mengenai kegiatan upacara adat di dalam masyarakat yang sampai saat ini masih dilestarikan. Upacara yang dibahas adalah upacara ruwatan padepokan segara agung, upacara sede…
Buku ini merupakan hasil penelitian mengenai budaya yang ada di daerah Sumba Barat Daya NTT. dalam bagian awal dijelaskan emngenai kondisi lingkunagn alam, penduduk, matapencaharian masyarakat, pol…