Musik dan puisi mempunyai keterkaitan signifikan, yaitu sama-sama memiliki unsur bunyi. Penelitian ini membahas tentang relasi yang terdapat pada transformasi puisi ke dalam bentuk musikal yang dik…
Musik puisi adalah salah satu cara menyampaikan dan mengekspresikan puisi dengan pengertian kegiatan pengekspresian puisi dengan menggabungkan puisi dan musik. Komposisi musik dalam karya tulis ini…
“Sajak Kecil Tentang Cinta” adalah sebuah komposisi musik puisi yang merujuk pada puisi yang serupa dengan karya Sapardi Djoko Damono. Puisi enam baris ini berkisah tentang cinta dalam bentuk p…